Baku tembak TNI dan teroris KKB Papua (ilustrasi).

OPM Klaim Tembak Mati 2 Personel TNI-Polri di Kampung Beoga Papua

REPUBLIKA.CO.ID, INTAN JAYA -- Tentara Pembebasan Nasional Papua Barat-Organisasi Papua Merdeka (TPNPB OPM) mengeklaim menembak mati dua personil Tentara Nasional Indonesia (TNI)-Polri di Puncak-Intan Jaya, Papua Tengah. Dua personel keamanan itu disebut tewas dalam kontak senjata yang terjadi di Kampung Beoga, Kamis (16/3/2023) waktu setempat.  Juru Bicara TPNPB Sebby Sambom mengatakan, kontak senjata dengan pasukan Indonesia itu terjadi selama tujuh...

Pilot Susi Air, Kapten Philip Marten dalam pengusaan KKB Papua.

Polri Utamakan Pendekatan Persuasif dalam Misi Bebaskan Pilot Susi Air

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA — Polri menyiapkan semua rencana dalam misi pembebasan pilot maskapai Susi Air yang disandera Kelompok Kriminal Bersenjata (KKB) Papua. Kepala Divisi (Kadiv) Humas Polri Inspektur Jenderal (Irjen) Dedi Prasetyo mengatakan, rencana tersebut mulai dari pendekatan yang komunikatif dan persuasif, sampai pada penindakan, serta penegakan hukum.  Polri menegaskan, rencana akan dilakukan dalam misi membebaskan Kapten Philips Mark Marthens yang...