Wakil Ketua KPK, Nurul Ghufron

Ghufron KPK: Korupsi Dilarang Agama, tapi Tetap Dilakukan

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA  -- Wakil Ketua Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) Nurul Ghufron mengatakan korupsi telah menjadi ancaman dan tantangan bagi ketahanan nasional. Korupsi telah terjadi di berbagai sektor. "Korupsi saat ini sudah menjadi musuh dalam selimut, masif di semua sektor dan terjadi dari pusat hingga daerah. Korupsi juga jadi faktor pemecah negara modern, dilakukan oleh multi-aktor yaitu terdiri dari berbagai suku dan...

Mantan wakil ketua KPK, Saut Situmorang.

Saut Situmorang Curiga Ada Unsur Politik Penambahan Masa Jabatan Pimpinan KPK

REPUBLIKA.CO.ID,JAKARTA -- Mantan Wakil Ketua KPK, Saut Situmorang turut merespons putusan Mahkamah Konstitusi (MK) terkait penambahan masa jabatan pimpinan KPK dari empat menjadi lima tahun. Saut curiga ada unsur politik dalam usulan perubahan aturan tersebut."Itu sudah jelas politik itu, enggak mungkin, mereka juga sudah koordinasi, enggak mungkin koordinasi, itu kan keputusan-keputusan besar," kata Saut kepada wartawan di Jakarta, Kamis...