Menristekdikti, Mohamad Nasir.

Menristekdikti Beri Peluang Praktisi Jadi Dosen

REPUBLIKA.CO.ID, SLEMAN -- Menteri Riset, Teknologi dan Perguruan Tinggi (Menristekdikti), M Nasir mengatakan, inovasi harus terus dilakukan perguruan-perguruan tinggi. Salah satunya dalam aspek-aspek pengajar. "Nantinya, dosen tidak hanya S2, S3 saja, ada dari praktisi, industri," kata Nasir yang ditemui usai melakukan monitoring terhadpa proyek IDB di Universitas Negeri Yogyakarta (UNY), Jumat (10/11) sore.   Praktisi, kata Nasir, tentu yang kompetensinya sesuai Kerangka...

M Nuh

2015, APK Pendidikan Tinggi Ditarget 35 Persen

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA — Pada 2015 mendatang angka partisipasi kasar (APK) pendidikan ditarget mencapai sebesar 35 persen. Saat ini APK pendidikan tinggi baru mencapai 29 persen. Menteri Pendidikan dan Kebudayaan (Mendikbud) Muhammad Nuh mengatakan, APK pendidikan tinggi mengalami kenaikan setiap tahunnya. "Pada 2015, APK ditarget naik mencapai 35 persen," ujarnya, pada acara pembekalan calon dosen tetap non-PNS di Kemendikbud, Jakarta, Rabu...