Pekerja membuat seragam sekolah di salah satu industri rumahan seragam sekolah di kawasan Dupak Bandarejo, Surabaya, Jawa Timur, Senin (9/7).

Pemkot Surabaya Seragamkan Perlengkapan Sekolah

REPUBLIKA.CO.ID, SURABAYA -- Wali Kota Surabaya Eri Cahyadi mengungkapkan rencananya untuk menghilangkan kesenjangan sosial di sekolah. Oleh sebab itu, ia ingin agar para siswa nantinya mengenakan seragam, tas, dan sepatu yang sama, baik itu sekolah negeri maupun swasta.“Nanti harus sama semua, mulai dari seragam, tas, hingga sepatu. Kita akan buatkan. Ketika anak murid masuk sekolah, tidak ada lagi beda...

Sejumlah siswa mengikuti pelajaran tatap muka di Madrasah Tsanawiyah (MTs) Al Mujahidin Kabila, Kabupaten Bone Bolango, Gorontalo, Selasa (10/11/2020). Sekolah tersebut mulai menerapkan pelajaran tatap muka selain belajar daring dengan membuat bilik transparan di setiap meja, membatasi jumlah siswa di dalam kelas dan menerapkan protokol kesehatan secara ketat.

Kemenag Terbitkan Panduan PTM di Madrasah dan Pesantren

IHRAM.CO.ID, JAKARTA -- Madrasah, pesantren, dan lembaga pendidikan keagamaan Islam bersiap melaksanakan pembelajaran tatap muka (PTM) terbatas. Ditjen Pendidikan Islam (Pendis) Kementerian Agama (Kemenag) telah menerbitkan surat edaran tentang Panduan Penyelenggaraan Pembelajaran Pada Madrasah (RA, MI, MTs, dan MA/MAK), Pesantren, dan Lembaga Pendidikan Keagamaan Islam Pada Masa PPKM Covid-19.Dirjen Pendis Kemenag, Ali Ramdhani mengatakan, edaran yang terbit per 30...

Karikatur Opini: PTM Jangan Lengah

Jumat , 03 Sep 2021, 09:02 WIB

Karikatur Opini: PTM Jangan Lengah!

Pemerintah Kabupaten Temanggung, Jawa Tengah, siap menggelar pembelajaran tatap muka (PTM) secara terbatas untuk pendidikan tingkat TK/PAUD, SD, dan SMP mulai 6 September 2021.

Jumat , 03 Sep 2021, 00:55 WIB

Kabupaten Temanggung Siap Gelar PTM Terbatas