Kamp di selatan Turki, tempat para pengungsi Suriah menetap sementara.

Uni Eropa Luncurkan Proyek Bantuan Rp 44 Triliun untuk Pengungsi Suriah

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Uni Eropa (UE) pada Senin (26/9) meluncurkan program bantuan kemanusiaan terbesar yang pernah dibuatnya dengan mengalokasi bantuan dana bulanan elektronik bagi satu juta pengungsi Suriah di Turki melalui Bulan Sabit Turki (Kizilay)."Hari ini kami meluncurkan proyek kemanusiaan terbesar dan terluas yang pernah UE lakukan. (Proyek) ini akan memberikan bantuan berupa sumber pemasukan pokok bagi satu juta...

Dengan memakai jas hujan, imigran dan pengungsi menunggu di tengah hujan untuk mendaftar di pusat pengungsian LaGeSo (Landesamt fuer Gesundheit und Soziales) atau Kantor Negara untuk Kesehatan dan Sosial di Berlin, Jerman, Kamis 8 Oktober 2015.

Ahad , 28 Aug 2016, 21:47 WIB

Jerman Mulai Tolak Pengungsi

 Seorang anak pengungsi Suriah berteriak usai berhasil menyeberangi lautan mencapai pantai Pulau Lesbos di Yunani. (REUTERS/Yannis Behrakis)

Sabtu , 20 Aug 2016, 06:10 WIB

3 Anak Suriah Tewas Tenggelam di Perairan Libya

Foto milik kelompok antipemerintah Suriah, Aleppo Media Center (AMC) ini menunjukkan warga Suriah yang melihat kerusakan gedung akibat serangan udara di Aleppo, Suriah pada 26 Juli 2016.

Senin , 15 Aug 2016, 14:25 WIB

'Tumbal Nyawa' di Aleppo

Ikhwanul Kiram Mashuri

Senin , 15 Aug 2016, 06:00 WIB

Pilih ‘Steve Jobs’ atau Teroris?

Seorang perempuan Suriah memasak di kamp pengungsi di Idomeni, Yunani, Selasa, 10 Mei 2016.

Ahad , 14 Aug 2016, 09:46 WIB

Pengungsi Anak-Anak Diperkosa di Kamp Yunani

Yusra Mardini

Ahad , 07 Aug 2016, 05:09 WIB

Pengungsi Suriah Menang Lomba Renang Olimpiade

Serangan udara oleh pasukan pemerintah Suriah menghantam empat rumah sakit dan sebuah bank darah lokal di Aleppo, Ahad (24/7). Dua bayi dilaporkan tewas dalam serangan tersebut.

Senin , 25 Jul 2016, 10:32 WIB

Dua Bayi Tewas dalam Serangan Udara di Suriah

Pengungsi Suriah di Jerman

Militer Jerman Latih 100 Pengungsi Suriah

REPUBLIKA.CO.ID, BERLIN -- Militer Jerman melatih lebih dari 100 warga Suriah yang menjadi pengungsi. Latihan itu diberikan agar warga sipil dapat berperan membantu membangun negara mereka yang porak poranda karena perang.Menteri Pertanian Pertahanan Ursula von der Leyen mengatakan kepada harian Frankfurter Allgemeine, proyek percontohan itu diutamakan untuk melatih para pendatang dalam berbagai bidang seperti teknologi, obat-obatan dan logistik.Belum jelas...