Tim Densus 88 Antiteror.

Densus 88 Tangkap T yang Diduga Dewan Syuro Jamaah Islamiyah

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA — Satuan Antiteror Polri, Densus 88, kembali melakukan penangkapan terhadap terduga teroris. T, alias AR yang diduga sebagai anggota kelompok teroris Jamaah Islamiyah (JI), ditangkap. Kabag Penum Humas Mabes Polri, Kombes Ahmad Ramadhan mengatakan, T alias AR, ditangkap pada Jumat (10/9) di Perumahan Griya Syariah 2 Blok G nomor 5, Kelurahan Kebalen, Babelan, Bekasi, Jawa Barat (Jabar)....

Personel Densus 88 Anti Teror membawa terduga teroris. Ilustrasi.

Densus 88 Tangkap Terduga Teroris di Banten

REPUBLIKA.CO.ID, SERANG -- Detasemen Khusus (Densus) 88 Antiteror Polri menangkap seorang pengajar Pondok Pesantren (Ponpes) Rehab Hati di Kampung Sumur Pecung, Warunggunung, Kabupaten Lebak, Banten. Ustaz tersebut ditangkap karena diduga terlibat jaringan teroris. "Penangkapan ustaz itu pada Jumat (13/8) dan tidak ada perlawanan," kata Ketua RT 13 Sumur Pecung, Warunggunung, Sandra, di Lebak, Sabtu. Pondok Pesantren Rehab Hati khusus Tahfidz Quran yang...