Direktur Utama Perum Bulog, Budi Waseso usai mendampingi Presiden RI Joko Widodo menyerahkan BLT di Padang, Rabu (25/10/2023)

Buwas: Stok Beras Bulog Saat ini 1,48 Juta Ton

REPUBLIKA.CO.ID, PADANG -- Direktur Utama Perum Bulog, Budi Waseso, mengatakan stok beras di gudang-gudang Bulog saat ini mencukupi. Saat ini kata Buwas, Bulog sudah menyiapkan stok beras untuk bantuan pangan ini baik untuk alokasi tahap II yaitu September, Oktober dan November maupun untuk alokasi tambahan sesuai arahan Presiden. "Stok yang dikuasai Bulog saat ini ada sebanyak 1,48 juta ton, jika dikurangi sisa...

Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) Bandung mengungkapkan musim kemarau yang terjadi di Bandung Raya diperkirakan berlangsung lebih lama.

Dampak El Nino, BMKG Ungkap Potensi Kekeringan dan Kebakaran di Bandung Raya

REPUBLIKA.CO.ID, Bandung -- Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) Bandung mengungkapkan musim kemarau yang terjadi di Bandung Raya diperkirakan berlangsung lebih lama. Kondisi musim kemarau ini dipengaruhi oleh El Nino yang membuat lebih kering. Kepala BMKG Bandung Teguh Rahayu mengimbau seluruh masyarakat mengantisipasi dampak musim kemarau tahun 2023. Sebab, musim kemarau diprediksi lebih kering dibandingkan kondisi normal. "BMKG mengimbau kepada institusi...