Ilustrasi Covid-19 varian Omicron. Epidemiolog Universitas Andalas, Defriman Djafri, mengingatkan lagi masyarakat Sumatra Barat (Sumbar) agar kembali mengetatkan penerapan protokol kesehatan.

Varian Omicron Terdeteksi di Sumbar, Epidemiolog Ingatkan Lagi Prokes

REPUBLIKA.CO.ID, PADANG -- Epidemiolog Universitas Andalas, Defriman Djafri, mengingatkan lagi masyarakat Sumatra Barat (Sumbar) agar kembali mengetatkan penerapan protokol kesehatan (prokes). Karena di Sumbar telah terdeteksi masuknya Covid-19 varian omicron.“Kita tidak terlalu kaget, ini hanya menunggu waktu saja. Bisa terjadi gelombang ketiga jika kita tidak antisipasi dengan cepat. Kita harus kembali ketat prokes,” kata Defriman, Kamis (27/1/2022).Defriman menyebut varian...

Tenaga kesehatan menyuntikan vaksin Covid-19 dosis kedua kepada anak usia 6-11 tahun di Puskesmas Kelurahan Mampang Prapatan, Jakarta, Senin (24/1/2022). Pemerintah memutuskan DKI Jakarta tetap berstatus PPKM Level 2 meski saat ini tengah terjadi kenaikan signifikan kasus Covid-19 dipicu penularan varian Omicron.

DKI Jakarta Tetap PPKM Level 2, Meski Omicron Sedang Merajalela

REPUBLIKA.CO.ID, oleh Antara, Zainur Mashir Ramadhan, Dian Fath Risalah Pemerintah pusat melalui Instruksi Menteri Dalam Negeri (Inmendagri) Nomor 05 Tahun 2022 menyatakan wilayah DKI Jakarta tetap berstatus Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat (PPKM) level dua sejak 25-31 Januari 2022. Ini artinya level PPKM DKI Jakarta tak berubah meski kasus Covid-19 tengah menanjak naik dipicu penularan varian Omicron. "Instruksi menteri ini mulai berlaku...