Fase gerhana bulan

Kadaker Makkah: Gerhana Bulan Dimanfaatkan untuk Shalat

IHRAM.CO.ID, Laporan wartawan Republika.co.id Erdy Nasrul dari Saudi MAKKAH -- Kepala Daerah Kerja Makkah (Kadaker) Dr Endang Jumali menjelaskan momentum gerhana bulan total yang akan terjadi pada Jumat (27/7) dapat dimanfaatkan jamaah beribadah. Mereka dapat melangsungkan shalat gerhana bulan (khusuf).“Silakan manfaatkan momentum itu untuk beribadah,” ujar Endang beberapa waktu lalu.Dia juga mengimbau jamaah haji untuk tidak melakukan hal-hal di luar...

Warga melihat gerhana bulan menggunakan teleskop.

Begini Kesan Masyarakat Melihat Gerhana Bulan di TIM

REPUBLIKA.CO.ID,JAKARTA -- Sekitar pukul 18.30 gerhana bulan berdasarkan pantauan di Taman Ismail Marzuki (TIM), dimulai. Pada saat itulah, sebagian pengunjung yang telah mendaftar dan diberi cap di tangan mereka mengantre menggunakan teropong untuk melihat gerhana bulan lebih jelas.Antrean cukup panjang terjadi di teropong-teropong yang telah disediakan pihak TIM. Pengunjung yang telah menunggu sejak 15.00 WIB mulai memenuhi teropong-teropong tersebut.Sampai...