Bank Syariah: Bank 5.0: dari Krisis hingga Prospek Ekonomi

Bank 5.0: dari Krisis hingga Prospek Ekonomi

Ketika krisis moneter 1998 melanda Indonesia, industri perbankan dalam negeri porak-poranda. Di tengah goncangan besar itu, bank syariah pertama di Indonesia, Bank Muamalat, menjadi salah satu bank yang berhasil selamat dari krisis. Sejumlah pengamat menilai keberhasilan itu dipengaruhi oleh sistem syariah yang diterapkannya, yaitu menjauhkan diri dari praktik investasi gharar (spekulatif) yang merupakan penyebab utama krisis. Bank syariah lebih...

Krisis Ekonomi (ilustrasi)

Badan Layanan Umum Bisa Jadi Sandaran Pemerintah Saat Krisis

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA – Ekonom Institute for Development of Economic and Finance Abra Talattov menyebutkan, Badan Layanan Umum (BLU) berpotensi menyokong penerimaan negara pada masa penuh tekanan saat ini. Pertumbuhan dan kontribusinya terhadap pemasukan negara melalui Penerimaan Negara Bukan Pajak (PNBP) tercatat semakin besar di tengah penurunan pendapatan dari sumber-sumber PNBP lain.Pada semester pertama 2020, secara total, PNBP mengalami pertumbuhan...

Menko Polhukam, Mahfud MD,

Jumat , 28 Aug 2020, 04:24 WIB

Mahfud MD: Resesi dan Krisis Itu Beda

Menko Polhukam Mahfud MD (kanan)

Kamis , 27 Aug 2020, 17:24 WIB

Mahfud: Istilah Resesi Kerap Dipolitisasi

Sebanyak 12 dari 16 crane yang ada di pelabuhan Beirut telah mulai beroperasi, kata menteri ekonomi Lebanon - Anadolu Agency

Kamis , 13 Aug 2020, 13:18 WIB

Pelabuhan Beirut Mulai Beroperasi Setelah Ledakan