Petugas menghitung uang dolar AS di gerai penukaran mata uang asing VIP (Valuta Inti Prima) Money Changer, Jakarta, Jakarta, Senin (20/11/2023).

Rupiah Menanjak ke Rp 15.418 Berkat Berlanjutnya Pelemahan Dolar AS

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Ekonom Mirae Asset Sekuritas Rully Arya Wisnubroto mengatakan rupiah di akhir perdagangan Kamis (28/12/2023) menanjak ke Rp 15.418 per dolar AS karena berlanjutnya pelemahan dolar AS. "Sentimen didominasi oleh faktor global, yaitu berlanjutnya pelemahan dolar AS, yang saat ini semakin mendekati level 100 untuk indeks dolar AS," kata Rully. Ia menuturkan pelemahan indeks dolar AS dipengaruhi oleh ekspektasi...

Petugas menghitung uang dolar AS di tempat penukaran valuta asing.

Dolar AS Menguat, Rupiah Pagi Ini Melemah ke Level 15.617

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Mata uang garuda berpeluang melemah terhadap dolar AS pada hari ini. Menurut data Bloomberg, rupiah pagi ini melemah ke level 15.617 seiring menguatnya dolar AS sebesar 0,64 persen. "Rupiah berpotensi melemah terhadap dolar AS karena data tenaga kerja AS yang dirilis Jumat malam lebih bagus dari eskpektasi pasar," kata Pengamat pasar keuangan Ariston Tjendra, Senin (11/12/2023).  Ariston menjelaskan, data...