Ketua KPU Hasyim Asyari (dua kiri) bersama Anggota KPU memimpin rapat pleno terbuka rekapitulasi. Celetukan Uhuy terdengar saat rekapitulasi suara Komeng dan bahkan Ketua KPU tertawa.

Celetukan 'Uhuy' Muncul Saat Rekapitulasi Suara Komeng, Ketua KPU Terkekeh

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Momen unik terjadi dalam rapat pleno rekapitulasi tingkat nasional untuk hasil Pemilihan Anggota DPD Jawa Barat. Ketika raihan suara calon anggota DPD nomor urut 10 dibacakan, sejumlah peserta rapat langsung menyampaikan celetukan 'uhuy'. Calon nomor urut 10 adalah komedian Alfiansyah Komeng. Adapun 'uhuy' adalah jargon khas yang melekat pada sosok Komeng selama ini. ”Calon nomor 10, (raihan suara) 5.399.699,”...

Wakil Sekretaris Jenderal Partai Kebangkitan Bangsa (Wasekjen PKB) Syaiful Huda di Kantor DPP PKB, Jakarta Pusat, Senin (4/3/2024).

PKB Akui Lima Legislator Tanda Tangani Hak Angket, Tunggu Usulan Resmi PDIP

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Wakil Sekretaris Jenderal Partai Kebangkitan Bangsa (PKB), Syaiful Huda mengatakan bahwa sudah lima anggota fraksinya yang sudah menandatangani usulan hak angket untuk Pemilu 2024. Namun, pihaknya masih menunggu usulan resmi dari Fraksi Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan (PDIP) ke pimpinan DPR. "Karena kita fraksi yg relatif secara kelembagaan masih di bawah PDIP, kita nunggu, nunggu inisiatif dan komunikasi dari...