Presiden Prancis Emmanuel Macron.

Kata Presiden Prancis Macron Soal Israel Serang Pasukan PBB

REPUBLIKA.CO.ID, ANKARA -- Presiden Prancis Emmanuel Macron pada Jumat (11/10) mengecam serangan Israel terhadap pasukan penjaga perdamaian PBB di Lebanon (UNIFIL). “Benar-benar tidak dapat diterima melihat pasukan UNIFIL sengaja menjadi sasaran pasukan militer Israel. Kami mengutuknya, kami tidak menoleransinya, dan kami tidak akan menoleransi berulangnya hal itu," kata Macron dalam konferensi pers bersama setelah pertemuan puncak Med9—aliansi sembilan negara Uni Eropa...

Wapres Maruf Amin saat di KTT ke-27 ASEAN-Cina di Vientiane, Laos, Kamis (10/10/2024).

Wapres Maruf Amin Tegas Soal Palestina, Begini Pernyataannya

REPUBLIKA.CO.ID, VIENTINE -- Wakil Presiden RI Ma'ruf Amin dalam pertemuan tingkat tinggi ASEAN-Australia sebagai rangkaian KTT Ke-45 ASEAN di Vientiane, Laos, menyatakan bahwa tidak boleh ada standar ganda dalam menyikapi konflik yang terjadi pada rakyat Palestina. Dalam pertemuan yang dihadiri oleh para kepala negara anggota ASEAN dan Perdana Menteri Australia Anthony Albanese itu, Wapres Ma'ruf Amin menegaskan bahwa hukum internasional harus...