Penjabat (Pj) Gubernur DKI Jakarta, Heru Budi Hartono.

Pj Heru Ajak Pejabat Pemprov DKI Cicil Beli Kendaraan Listrik

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Pemerintah Provinsi (Pemprov) DKI Jakarta mengimbau pejabat eselon IV beralih menggunakan kendaraan listrik agar dapat mengurangi polusi udara. Pejabat eselon IV bisa membeli kendaraan listrik dengan uang tunjangan trasportasi yang didapat setiap bulan."Dihimbau. Mereka kan sudah ada uang transportasi, dibeliin cicil dong motor listrik," kata Penjabat (Pj) Gubernur DKI Jakarta Heru Budi Hartono di Balai Kota...

Penjabat (Pj) Gubernur DKI Jakarta, Heru Budi Hartono saat mengunjungi kawasan Bantargebang, Kota Bekasi, Jawa Barat, Selasa (27/6/2023).

Pj Heru Setop Proyek ITF Sunter, Pilih Fokus RDF Bantargebang

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Pemerintah Provinsi (Pemprov) DKI Jakarta menyatakan akan fokus pada pengembangan pengelolaan sampah dengan metode refuse derived fuel (RDF). Bersamaan dengan itu, pembangunan proyek intermediate treatment facility (ITF) Sunter di Jakarta Utara dinyatakan disetop.Hal itu disampaikan Penjabat (Pj) Gubernur DKI Jakarta Heru Budi Hartono dalam kegiatan pengiriman perdana bahan bakar alternatif RDF ke PT Indocement Tunggal Perkasa...