Logo Kementerian ESDM. Dirjen Minerba Kementerian ESDM mengakui telah menerima surat penolangan pembangunan tambang PT TMS.

Dirjen Minerba Akui Terima Surat Penolakan Tambang PT TMS

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Direktur Jenderal Mineral dan Batubara (Minerba) Kementerian ESDM Ridwan Djamaludin mengakui telah menerima surat resmi dari Wakil Bupati Sangihe Helmud Hontong terkait penolakan perluasan wilayah tambang PT Tambang Mas Angihe (TMS). Namun, Ridwan mengatakan baru akan melakukan pembahasan terkait hal tersebut. "Pihak Kementerian ESDM benar telah menerima surat pribadi dari Wabup Kepulauan Sangihe tanggal 28 April 2021....

Pertambangan (ilustrasi)

Mercuri Masih Mengancam Sunda Kecil

REPUBLIKA.CO.ID, MATARAM -- Tujuh warga di Kecamatan Sekotong, Kabupaten Lombok Barat, Nusa Tenggara Barat terpapar bahan kimia merkuri berat. Mereka yang terpapar itu merupakan penambang liar yang melakukan Penambangan Emas Tanpa Izin (PETI) di pegunungan Sekotong, Lombok Barat. Sungguh miris melihat masih maraknya penggunaan bahan kimia berbahaya itu di atas tanah Sunda Kecil. Para penambang yang terpapar merkuri ini diketahui setelah...