ILUSTRASI Lapang dada

Resep Nikmat Menyambut Ramadhan: Berlapang Dada

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Salah satu sifat penting yang hendaknya dimiliki setiap Muslim adalah lapang dada. Sifat ini sepadan dengan rasa sabar dalam menghadapi ujian atau peristiwa-peristiwa yang kurang menyenangkan. Apalagi, menjelang momen Ramadhan. Bulan suci ini adalah ladang yang penuh keberkahan untuk berbuat amal kebaikan di dalamnya. Bila hati masih sempit atau pikiran masih terpaut pada perbuatan buruk orang lain,...

Ilustrasi meninggal. Ramadhan adalah bulan yang dimuliakan Allah SWT

Apakah Meninggal Dunia Ketika Ramadhan Sudah Tentu Baik dan Masuk Surga?

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA - Umat Islam sebentar lagi mengakhiri ibadah puasa Ramadhan 2024 kemudian menyambut hari raya Idul Fitri pada 1 Syawal 1445 Hijriyah. Sepanjang bulan puasa Ramadhan, banyak orang meninggal dunia, di antara mereka ada yang sedang melaksanakan ibadah puasa. Di antara Muslim, ada yang bertanya apakah orang yang meninggal dunia saat bulan puasa Ramadhan memiliki keutamaan? Sekretaris Komisi Fatwa Majelis...