Macron Kunjungi Masjid dan Gereja di Reruntuhan Mosul. Presiden Prancis Emmanuel Macron.

Macron Kunjungi Masjid dan Gereja di Reruntuhan Mosul

REPUBLIKA.CO.ID, BAGHDAD -- Presiden Prancis Emmanuel Macron mengunjungi kota Mosul di Irak utara, Ahad (29/8). Kota ini mengalami kehancuran luas selama perang mengalahkan ISIS pada 2017. Macron memulai kunjungannya ke Mosul dengan mengunjungi Gereja Our Lady of the Hour, sebuah gereja Katolik yang rusak parah selama pemerintahan Daesh (ISIS) yang berlangsung dari 2014 hingga kekalahan ekstremis tiga tahun kemudian. Anak-anak Irak berpakaian...

Anak-anak Irak bermain di jalan, ilustrasi

Senin , 30 Aug 2021, 17:28 WIB

Krisis Air Ancam Kehidupan Anak-Anak di Irak

Menteri Luar Negeri Irak Fuad Hussein mengatakan pembicaraan Saudi-Iran sedang berlangsung di Baghdad

Senin , 30 Aug 2021, 11:30 WIB

Irak: Arab Saudi dan Iran Gelar Dialog di Baghdad

Sebuah roket artileri jatuh di Kuwait dekat perbatasan negara itu dengan Irak pada Sabtu (28/8).

Senin , 30 Aug 2021, 00:34 WIB

Roket Jatuh di Perbatasan Kuwait dengan Irak

 Perdana Menteri Irak Mustafa Al Kadhimi menggelar rapat sikapi serangan Amerika Serikat

Irak Meradang Amerika Serikat Serang Milisi Terhubung Iran

REPUBLIKA.CO.ID, BAGHDAD— Pemerintah Irak mengecam serangan udara Amerika Serikat (AS) ke milisi yang memiliki hubungan dengan Iran di sepanjang perbatasan dengan Suriah.  Irak mengatakan akan 'mempelajari semua opsi hukum' untuk mencegah aksi ini terulang.  Kabinet Irak yang dipimpin Perdana Menteri Mustafa Al Kadhimi menggelar rapat keamanan darurat pada Senin (28/6). Satu hari setelah Amerika Serikat menggelar serangan. Irak mengatakan aksi Amerika...