Dilema Kuburkan Jenazah Muslim Covid Sri Lanka di Maladewa. Petugas pemakaman menunggu jenazah Covid-19 untuk dikremasi di pemakaman di Kolombo, Sri Lanka, Jumat (11/12).

Dilema Kuburkan Jenazah Muslim Covid Sri Lanka di Maladewa

REPUBLIKA.CO.ID, KOLOMBO -- Seorang pakar hak asasi manusia pada Perserikatan Bangsa-bangsa (PBB) mengecam rencana Maladewa mempertimbangkan penguburan bagi Muslim Sri Lanka yang meninggal karena Covid-19. Dalam sebuah pernyataan pada Rabu (16/12), pelapor khusus PBB untuk kebebasan keyakinan, Ahmed Shaheed, mengatakan langkah memakamkan jenazah Covid-19 Muslim di Maladewa bisa memungkinkan marjinalisasi lebih lanjut terhadap komunitas Muslim di Sri Lanka. Pernyataan Shaheed itu muncul...

Petugas medis yang mengenakan APD lengkap mengangkat peti berisi jenazah pasien positif COVID-19 menuju lokasi pemakaman

Penjemput Paksa Jenazah Covid-19 di Batam Jadi Tersangka

REPUBLIKA.CO.ID, BATAM  - Polresta Pulau Batam, Rempang, dan Galang (Barelang) menetapkan seorang tersangka penjemputan paksa jenazah terkonfirmasi positif Covid-19 karena melanggar UU Karantina."Itu sementara kita proses, sudah naik ke penyidikan," kata Kapolresta Barelang AKBP Yos Guntur usai menghadiri rapat bersama Forum Koordinasi Pimpinan Daerah (FKPD) di Batam, Provinsi Kepulauan Riau, Kamis (27/8).Seorang yang ditetapkan sebagai tersangka itu, kata dia,...