Dewan Keamanan Perserikatan Bangsa-Bangsa (DK PBB) mendesak junta militer yang berkuasa di Myanmar untuk membebaskan semua tahanan politik, termasuk Penasihat Negara Aung San Suu Kyi

Dewan Keamanan PBB Tuntut Pembebasan Aung San Suu Kyi

REPUBLIKA.CO.ID, NEW YORK -- Dewan Keamanan Perserikatan Bangsa-Bangsa (DK PBB) mendesak junta militer yang berkuasa di Myanmar untuk membebaskan semua tahanan politik, termasuk Penasihat Negara Aung San Suu Kyi dan mantan presiden Win Myint. Hal ini dilayangkan dalam resolusi DK PBB pertama yang disahkan sejak kemerdekaan Myanmar hingga kudeta.Resolusi tersebut termaktub dalam resolusi DK PBB 2669. "Resolusi DK PBB...

serangan udara yang diluncurkan junta Myanmar di wilayah Sagaing menewaskan sedikitnya 11 siswa sekolah.

11 Siswa Sekolah Tewas Akibat Serangan Junta Myanmar

REPUBLIKA.CO.ID, NAYPYITAW – Sebuah serangan udara yang diluncurkan junta Myanmar di wilayah Sagaing menewaskan sedikitnya 11 siswa sekolah. Setidaknya 15 siswa dari sekolah yang sama masih dinyatakan hilang.“Pada 16 September, setidaknya 11 anak tewas dalam serangan udara dan tembakan membabi buta di wilayah sipil,” kata UNICEF dalam sebuah pernyataan yang dirilis Senin (19/9/2022).UNICEF mengungkapkan, serangan itu terjadi di kotapraja...