Korban KM Lestari yang tenggelam di Perairan Selayar, Sulawesi Selatan, Selasa (7/3).

30 Korban KM Lestari Maju Sudah Dievakuasi

REPUBLIKA.CO.ID, MAKASSAR -- Kapolres Kabupaten Kepulauan Selayar Syamsu Ridwan mengatakan, hingga saat ini sekitar 30 korban kecelakaan KM Lestari Maju sudah dievakuasi menuju RS Hayung, Selayar. Kapal jenis ferry yang mengangkut 139 penumpang itu mengalami kerusakan mesin kemudian tenggelam. "Hingga saat ini sudah ada sekitar 30 orang penumpang KM Lestari Maju yang dievakuasi baik korban yang meninggal maupun yang selamat,"...

Ilustrasi Kapal Tenggelam

Kronologi Hilangnya Kapal Pisang VI yang Bawa 11 ABK

REPUBLIKA.CO.ID, CILACAP -- Hilangnya kapal Pisang VI berawal dari laporan Woyo selaku Ketua Tim Penolong Kecelakaan Laut (TPKL) Cilacap. Dia melaporkan bahwa pihaknya telah kehilangan kontak dengan Kapal Pisang VI pada Rabu (3/8) malam. (Baca: Gelombang Hantam Kapal Ikan, Sebelas ABK Hilang). Setelah mendapat laporan tersebut, pihak Basarnas juga mendapat informasi dari Lanal TNI AL Cilacap, yang menyebutkan adanya nelayan Pangandaran...