Paus Fransiskus

Paus Fransiskus Serukan Akhiri Kekerasan Terhadap Perempuan

REPUBLIKA.CO.ID, VATICAN CITY -- Paus Fransiskus menyerukan diakhirinya kekerasan terhadap perempuan lewat pesan Tahun Baru yang dia sampaikan dalam misa di Basilika Santo Petrus, Vatikan, pada Sabtu (1/1). "Karena ibu memberikan kehidupan, dan perempuan menjaga dunia (bersama), mari kita semua melakukan upaya yang lebih besar untuk mendukung ibu dan melindungi perempuan," kata Paus Fransiskus."Betapa banyak kekerasan yang ditujukan terhadap...

Logo dan gedung kantor pusat Organisasi Kesehatan Dunia (WHO) di Jenewa, Swiss, 15 April 2020 (diterbitkan ulang 21 Januari 2021). Presiden AS Joe Biden pada jam-jam pertama menjabat menandatangani beberapa perintah eksekutif yang membalikkan kebijakan pendahulunya termasuk tentang pandemi virus corona, perjanjian iklim Paris, dan tembok perbatasan kontroversial Trump.

WHO: Satu dari Tiga Perempuan di Dunia Jadi Korban Kekerasan

REPUBLIKA.CO.ID, JENEWA -- Laporan baru dari Organisasi Kesehatan Dunia (WHO), menyatakan satu dari tiga perempuan di seluruh dunia telah menjadi korban kekerasan seksual atau fisik selama hidup mereka. Pemerintah diminta untuk mencegah kekerasan dan meningkatkan layanan bagi korban terlebih lagi dengan adanya pandemi virus corona. Badan PBB tersebut merilis penelitian pada Selasa (9/3) mendesak pemerintah untuk mengatasi ketidaksetaraan ekonomi yang sering...