Calon penumpang kereta api jarak jauh menunggu hasil tes Covid-19 dengan GeNose C19 di Stasiun Yogyakarta, Ahad (4/4). Permintaan tes Covid-19 dengan GeNose C19 melonjak di Stasiun Yogyakarta. Ini imbas dari libur panjang akhir pekan dan banyak warga memilih liburan di Yogyakarta.

Pakar Epidemiolog: Larangan Mudik Dinilai Tidak Efektif

REPUBLIKA.CO.ID, PURWOKERTO--Staf pengajar Fakultas Kedokteran Universitas Jederal Soedirman (UNsoed) Purwokerto, dr Yudhi Wibowo MPH, menilai kebijakan larangan mudik yang sejak awal pandemi Covid 19 berlangsung, tidak pernah efektif mencegah mobilitas warga. Termasuk soal larangan mudik terbaru menanggapi libur paskah 1-4 April 2021 lalu. ''Pada hari libur Paskah 2 April kemarin, Mempan RB sebenarnya mengeluarkan larangan berpergian bagi ASN sebagaimana tertuang...

Menteri Tenaga Kerja Ida Fauziyah.

Menaker Imbau Pekerja tak ke Luar Kota Akhir Pekan Ini

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Menteri Ketenagakerjaan (Menaker) Ida Fauziyah mengimbau seluruh pekerja untuk tidak berpergian ke luar kota jelang libur panjang Isra Miraj dan Hari Raya Nyepi pekan ini. Imbauan itu dikeluarkan secara resmi dalam Surat Edaran (SE) Menaker Nomor M/5/HK.04/III/2021 tentang Himbauan Penundaan Bepergian Ke Luar Kota Bagi Pekerja/Buruh Selama Libur Hari Isra Miraj Nabi Muhammad saw dan Hari Suci...