Untuk menjaga ikatan antar suami istri kuat dan tahan lama, menghabiskan waktu berkualitas bersama juga sama pentingnya. (ilustrasi)

Suami Istri 'Pacaran' Lagi, Ini Manfaatnya

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA---Menghabiskan waktu berkualitas bersama pasangan Anda tidak hanya membuat hubungan Anda berkembang dan tumbuh menjadi sesuatu yang lebih mendalam, tetapi juga bermanfaat bagi Anda dalam banyak hal. Hidup bersama saja tidak cukup bagi pasangan suami istri.  Untuk menjaga ikatan antar suami istri kuat dan tahan lama, menghabiskan waktu berkualitas bersama juga sama pentingnya. Kurangnya komunikasi dapat mengurangi gairah dalam hubungan...

.

Lagi Trending, Ini Syarat Nikah di KUA

Ilustrasi. Ini syarat di nikah di KUA Foto: Republika/Lilis Sri Handayani. ruzka.republika.co.id- Baru-baru ini media sosial twitter sedang trending soal kisah pasangan muda nikah di Kantor Urusan Agama (KUA). Lalu bagaimana syarat nikah di KUA? Perlu diketahui pernikahan merupakan peristiwa sakral yang dilakukan oleh manusia di dunia. Namun sebelum sah menjadi pasangan suami istri, para calon penganti wajib memenuhi syarat nikah. Nah berikut...