Pelatih Manchester City, Pep Guardiola.

Kontra Sevilla, Guardiola Isyaratkan Man City Bakal Turunkan Pemain Muda

REPUBLIKA.CO.ID, MANCHESTER -- Manchester City diprediksi akan menurunkan para pemain muda saat menghadapi Sevilla dalam laga terakhir fase grup Liga Champions, Kamis (3/11/2022). Posisi Man City di puncak Grup G sudah aman saat Sevilla berkunjung ke Stadion Etihad, sehingga pelatih Pep Guardiola memiliki kesempatan untuk menurunkan pemain yang jarang diturunkan.Apalagi, striker Erling Haaland masih harus absen karena belum 100...

Pelatih Manchester City, Pep Guardiola.

Guardiola Sebut Piala Dunia tak akan Pengaruhi Keputusannya untuk Skuad Man City

REPUBLIKA.CO.ID, MANCHESTER -- Pelatih Manchester City Pep Guardiola mengatakan kalau Piala Dunia tahun ini tidak akan membatasi penentuan skuadnya di paruh pertama musim ini. Man City akan memainkan 16 pertandingan Liga Primer Inggris dan merampungkan fase grup Liga Champions jelang Piala Dunia 2022 di Qatar November mendatang.Timnas Belgia, Inggris, Jerman, Belanda, dan Spanyol lolos ke Piala Dunia, Man City...