Ketua Umum Silaturahmi Ormas Lembaga Islam Din Syamsuddin (tengah) memberikan keterangan kepada awak media terkait hasil penetapan status tersangka penistaan agama di PP Muhammadiyah, Jakarta. (Ilustrasi).

Polres Sukabumi Periksa Terduga Pelaku Penistaan Agama Soal Janda

REPUBLIKA.CO.ID, SUKABUMI - Polres Sukabumi memeriksa seorang pemuda warga Kecamatan Cicurug, Kabupaten Sukabumi yang diduga telah menistakan agama dengan kicauan di akun facebook-nya.  "Terduga penista agama yakni Agung Sudrajat sudah kami periksa terkait dugaan penistaan agama dengan melecehkan ayat suci Alquran, Surat Annisa ayat 3," kata Kapolres Sukabumi, AKBP M Ngajib di Sukabumi, Ahad (20/11). Menurutnya, pemeriksaan yang dilakukan pihaknya kepada karyawan...

Salah satu aksi sweeping warga.

Kapolres: Ormas Sepakat Tidak Lakukan "Sweeping"

REPUBLIKA.CO.ID, SUKABUMI – Kepala Polres Sukabumi AKBP Asep Edi Suheri mengatakan seluruh organisasi kemasyarakat, khususnya ormas Islam, sepakat selama Ramadhan tidak akan melakukan aksi penyisiran atau "sweeping"."Kami sudah berkoordinasi dengan seluruh ormas yang ada di wilayah hukum Polres Sukabumi dan mereka sudah sepakat dan berjanji tidak akan melakukan aksi sweeping serta menyerahkan kepada kami dalam melakukan aksi tersebut," kata...