Menteri Badan Usaha Milik Negara (BUMN) Erick Thohir.

Erick Thohir: Pupuk Harus Amankan Rantai Pasok Bahan Baku

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Menteri Badan Usaha Milik Negara (BUMN) Erick Thohir mengimbau kepada seluruh BUMN untuk antisipatif dan adaptif dalam menghadapi tantangan akibat kondisi geopolitik dan ekonomi global. Erick tak ingin BUMN sekadar berdiam diri di tengah situasi geopolitik saat ini, melainkan harus bisa mencari peluang. Salah satu peluang yang bisa dimanfaatkan mengamankan pasokan bahan baku khususnya yang berasal dari luar...

Petani memisahkan padi dari tangkainya secara tradisional di persaawahan kawasan Sentul, Kabupaten Bogor, Jawa Barat, Senin (20/6/2022).

NFA Terus Dorong Produktivitas Petani

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Kepala Badan Pangan Nasional (Bapanas) atau National Food Agency (NFA) Arief Prasetyo Adi mengatakan, NFA juga memberikan dorongan agar produktivitas para petani terus meningkat. Di antaranya memastikan ketersediaan pupuk yang memadai. Arief menegaskan pentingnya pupuk dalam mendukung produktivitas pertanian yang tinggi, sehingga ketersediaan pupuk harus dijamin untuk mendukung panen yang optimal. "Saya sudah berkomunikasi dengan PHIC, Pupuk...