Dalam gambar yang diambil dari rekaman video yang ditayangkan Sabtu, 8 April 2023 oleh CCTV China, sebuah kapal China berlayar di Selat Taiwan.

Cina Larang Kapal Berlayar di Dekat Taiwan

REPUBLIKA.CO.ID, BEIJING -- Badan Keamanan Maritim Cina mengatakan, Beijing akan melarang kapal berlayar di sekitar Taiwan karena kemungkinan adanya puing-puing roket. Pusat Kantor Berita Taiwan mengatakan, puing-puing itu kemungkinan berasal dari peluncuran satelit cuaca. Gangguan penerbangan ini terjadi saat ketegangan di kawasan semakin memanas setelah militer Cina menggelar latihan di sekitar Taiwan sebagai respon atas pertemuan Presiden Tsai Ing-wen dengan ketua...

 Kepala Dewan Urusan Daratan Taiwan, Chiu Tai-san pada Jumat (28/10/2022) mengatakan, China harus menghentikan serangannya terhadap Taiwan dan menjaga perdamaian serta stabilitas.

Taiwan Desak China Hentikan Operasi Militer dan Provokasi

REPUBLIKA.CO.ID, TAIPEI -- Kepala Dewan Urusan Daratan Taiwan, Chiu Tai-san pada Jumat (28/10/2022) mengatakan, China harus menghentikan serangannya terhadap Taiwan dan menjaga perdamaian serta stabilitas. Seruan ini muncul ketika Beijing meningkatkan tekanan politik dan militer di sekitar Taiwan.China telah meningkatkan kegiatan militernya di sekitar wilayah Taiwan sejak Agustus. China melakukan latihan blokade di sekitar Taiwan setelah kunjungan Ketua House...