Logo KPK

KPK Bantah Halangi Sidak Ombudsman

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Wakil Ketua Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK), Alexander Marwata merasa tak mempersulit Ombudsman RI saat ingin menggelar inspeksi mendadak (sidak) di Rutan KPK. Ia mengklarifikasi keterlambatan respons dari komisioner KPK hingga Ombudsman batal melaksanakan sidak di sana."KPK selalu mengizinkan ya. Cuma KPK itu membutuhkan waktu izin minimal dari tiga pimpinan karena KPK dalam mengambil keputusan sifatnya kolektif...

Petugas BPOM melakukan pengujian makanan di salah satu supermarket di Pasar Minggu, Jakarta Selatan, Kamis (9/7).  (Republika/Wihdan)

In Picture: BPOM Sidak Supermarket di Pasar Minggu

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Petugas BPOM melakukan pengujian makanan di salah satu supermarket di Pasar Minggu, Jakarta Selatan, Kamis (9/7). Inspeksi mendadak terhadap bahan makanan ini untuk memberikan rasa aman dan nyaman kepada masyarakat dalam mengkonsumsi makanan saat Ramadan serta hari raya...