Pengadilan Arbitrase Olahraga (CAS/Court of Arbitration of Sport)

Belum Ada Sanksi FIFA untuk Indonesia, CAS Akhirnya tak Bisa Bahas Gugatan Toisutta

REPUBLIKA.CO.ID,JAKARTA - Court of Arbitration of Sport (CAS) bungkam. Peradilan arbitrase olahraga internasional itu tidak bisa mengambil langkah apapun. Dasarnya, belum ada sanksi yang dijatuhkan FIFA untuk Indonesia.Gugatan yang dilayangkan pengacara dari tim sukses George Toisutta dan Arifin Panigoro, Patrick Mbaya, dihentikan CAS. Dalam salah satu poin yang tercantum dalam keputusannya itu, CAS menyebut bahwa CAS jelas tidak memiliki...

Joko Driyono

Kongres PSSI tak Terpengaruh Ancaman Boikot

REPUBLIKA.CO.ID,JAKARTA - Di tengah isu boikot atau mosi tidak percaya dan intervensi militer, sebanyak 89 dari 101 anggota mengonfirmasi akan hadir pada Kongres Persatuan Sepak Bola Seluruh Indonesia (PSSI) yang diselenggarakan Komite Normalisasi (KN) pimpinan Agum Gumelar, di Hotel Sultan, Jakarta, Jumat (20/5). Dengan demikian, kekhawatiran kongres tidak akan kuorom dapat dimentahkan.Anggota KN, Joko Driyono, optimistis sampai Rabu (18/5)...