Alat-alat berat dioperasikan di pertambangan Bukit Asam yang merupakan salah satu area tambang terbuka (open-pit mining) batu bara terbesar PT Bukit Asam Tbk di Tanjung Enim, Lawang Kidul, Muara Enim, Sumatra Selatan, Sabtu (5/11).

APBI Prediksi Harga Batu Bara Acuan Melemah Desember 2021

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Asosiasi Pertambangan Batu Bara Indonesia (APBI) memprediksi harga batu bara acuan atau HBAmelemah pada Desember 2021 atau berada di bawah harga pada November 2021 yang mencapai 215,01 dolar AS per ton. Direktur Eksekutif APBI Hendra Sinadia mengatakan harga batu bara acuan pada November merupakan rerata dari empat indeks pembentuk harga batu bara acuan pada Oktober yang cukup...

Tren penggunaan batu bara untuk pembangkit listrik diproyeksi masih tinggi. (ilustrasi).

Batu Bara Masih Jadi Pilihan untuk Pembangkit Listrik

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Tren penggunaan batu bara untuk pembangkit listrik diproyeksi masih tinggi seiring harga produksi listrik yang menggunakan komoditas ini masih terjangkau. Pemanfaatan batu bara membuktikan ketergantungan Indonesia terhadap energi fosil belum tergantikan. Direktur Eksekutif Energy Watch Mamit Setiawan mengatakan, batu bara masih menjadi primadona energi yang murah dan mudah didapatkan. “Meskipun transisi energi di berbagai negara sedang...

PLN, PTBA dan KAI Amankan Pasokan Batu Bara untuk Ketahanan Ketenagalistrikan Nasional.

Kamis , 19 Aug 2021, 20:43 WIB

KAI Sambut Baik Sinergi dengan PLN dan PTBA

PLN, PTBA dan KAI Amankan Pasokan Batu Bara untuk Ketahanan Ketenagalistrikan Nasional.

Kamis , 19 Aug 2021, 20:42 WIB

PTBA Dukung PLN Hadirkan Listrik yang Terjangkau

PLN, PTBA dan KAI Amankan Pasokan Batu Bara untuk Ketahanan Ketenagalistrikan Nasional.

Kamis , 19 Aug 2021, 20:40 WIB

Tiga BUMN Komitmen Amankan Pasokan Batu Bara