Bintang Kejora, bendera Organisasi Papua Merdeka (OPM).

Polda Papua Siaga Satu Jelang 1 Desember, Ada Apa?

REPUBLIKA.CO.ID, JAYAPURA--Polda Papua memberlakukan siaga satu menjelang 1 Desember 2012, guna mengantisipasi kegiatan kolompok pro kemerdekaan. Setiap 1 Desember, kelompok pro kemerdekaan melakukan berbagai kegiatan antara lain menaikan bendera "bintang kejora" dan ibadah syukur, kata Kabid Humas Polda Papua, AKBP Gede Sumerta kepada wartawan di Jayapura Jumat (30/11).Ia mengaku, pihaknya memberlakukan siaga satu dengan kekuatan dua pertiga (2/3) anggota...