Presiden Joko Widodo bersama Duta Besar Negara ASEAN dan Mitra ASEAN dalam perjalanan menggunakan MRT dari Stasiun Bundaran HI menuju Stasiun ASEAN untuk menghadiri HUT ke-56 ASEAN yang diselenggarakan di Gedung Sekretariat ASEAN Jakarta pada Selasa pagi, 8 Agustus 2023.

Harapan Presiden Jokowi: Kapal Besar ASEAN Jangan Karam

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Perkumpulan negara-negara di Asia Tenggara terbentuk sejak 1967. Sudah 56 tahun mewarnai dinamika kawasan. Berbagai kerja sama dibangun selama itu. Termasuk di dalamnya adalah hubungan perdagangan, berbagi teknologi, pertukaran pelajar, dan lainnya. Hubungan yang sudah lama itu harus terus terjadi. Presiden RI Joko Widodo mengingatkan kepada seluruh pihak bahwa kapal besar Persatuan Bangsa-Bangsa se-Asia Tenggara atau ASEAN harus terus berlayar...

Presiden RI Joko Widodo saat ditemui usai acara Istana Berkebaya di depan Istana Merdeka, Jakarta, Ahad (6/8/2023).

Jokowi Ingin Masyarakat Kembali Gemar Memakai Kebaya

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Presiden Joko Widodo menginginkan agar masyarakat luas menggemari kembali busana kebaya untuk dipakai di seluruh kegiatan melalui penyelenggaraan acara Istana Berkebaya yang digelar di depan Istana Merdeka, Jakarta, Ahad (6/8/2023)."Kita ingin tidak hanya menteri, tidak hanya di gubernur-an, tetapi untuk masyarakat secara luas. Kita ingin agar menyenangi kembali, menggemari lagi pemakaian kebaya di seluruh kegiatan, seluruh...