Seorang pria memercikkan air ke wajahnya untuk mendinginkan diri saat cuaca panas. Pengidap diabetes perlu berhati-hati, cuaca panas dapat memicu naiknya kadar gula darah.

Gula Darah Bisa Berfluktuasi Saat Cuaca Panas, Apa Daya Pengidap Diabetes?

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Gelombang panas bisa berpengaruh bagi pengidap diabetes. Lalu, apa yang bisa dilakukan agar gula darah diabetesi tetap terkendali meski suhu udara panas?1. HidrasiKonsultan utama Departemen Penyakit Dalam, CK Birla Hospital di India, dr Tushar Tayal, menyarankan minum setidaknya 1,5 sampai 2 liter air atau cairan setiap hari. Konsumsi air dapat menghidrasi Anda lebih baik. Selain itu, Khushboo...

Es krim (ilustrasi). Penderita diabetes sesekali boleh memakan es krim, namun ada beberapa catatan yang perlu diperhatikan.

Bolehkah Penderita Diabetes Makan Es Krim?

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Es krim menjadi salah satu suguhan lezat yang disukai banyak orang. Namun jika Anda menderita diabetes, Anda mungkin bertanya-tanya apakah harus menghindarinya? Penderita diabetes perlu membatasi makanan dan minuman manis seperti es krim. Tujuannya, untuk membantu menjaga kadar gula darah dalam kisaran yang sehat. Menghindari semua makanan dan minuman manis tidaklah mudah. Dilansir laman Rating Well pada Rabu (8/3/2023), penderita diabetes perlu memperhatikan asupan gula dan karbohidratnya. Meski begitu,...