Sejumlah warga berjalan melewati reruntuhan gedung Al Jalaa yang hancur oleh serangan udara Israel, Gaza, Jumat (21/5) waktu setempat.  Sejumlah media internasional menempati gedung Al-Jalaa termasuk kantor berita Associated Press yang telah berkantor disana selama 15 tahun.

Dubes: Israel Harus Dibawa ke Mahkamah Pidana Internasional

REPUBLIKA.CO.ID, CARACAS -- Kejahatan Israel di Jalur Gaza harus dibawa ke Pengadilan Kriminal Internasional atau International Criminal Court (ICC). Hal ini diungkapkan oleh Duta Besar Palestina untuk Venezuela Fadi Alzaben, pada hari Jumat (21/5).“Israel tidak dapat menikmati impunitas seperti sekarang. Mereka harus membayar kejahatan mereka dan harus diadili di ICC,” kata dia.Komentarnya muncul sebagai tanggapan atas pemboman Israel baru-baru...

Warga Palestina berlarian saat tentara Israel menembak dengan gas air mata di Jalur Gaza, Selasa (3/4).

Iran akan Beberkan Kejahatan Israel ke Dunia Internasional

REPUBLIKA.CO.ID, TEHRAN -- Pemerintah Iran menegaskan dukungan mereka terhadap perjuangan bangsa Palestina melawan kekerasan yang dilakukan Israel. Iran bahkan berencana untuk membawa kasus kekerasan yang menewaskan 18 warga Palestina ke Perserikatan Bangsa-Bangsa (PBB) dan organisasi internasional lainnya."Iran akan mengejar kejahatan-kejahatan yang dilakukan Israel beberapa waktu terakhir terhadap warga Palestina ke hadapan Majelis Umum PBB, Non-Aligned Movement (NAM), dan Organisasi...