Menko Marinves sekaligus Koordinator PPKM Jawa-Bali  Luhut Binsar Pandjaitan.

Luhut: RI Beri Kemudahan untuk Investasi Kendaraan Listrik

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Menteri Koordinator Bidang Kemaritiman dan Investasi Luhut Binsar Pandjaitan memastikan, Pemerintah Indonesia memberikan berbagai kemudahan untuk mendukung investasi baterai dan kendaraan listrik di Tanah Air. Menurut dia, berbagai kemudahan untuk mendukung investasi lebih besar masuk dalam industri tersebut di antaranya penyusunan peta jalan pengembangan kendaraan listrik, penghitungan tingkat komponen dalam negeri (TKDN) yang memberikan kesempatan bagi investor mengembangkan...

Menteri Koordinator Bidang Kemaritiman dan Investasi Luhut Binsar Pandjaitan (kanan) bersama Menteri PUPR Basuki Hadimuljono (ketiga kanan) dan Menteri Perhubungan Budi Karya Sumadi (kedua kanan) berfoto bersama saat meninjau proyek simpang susun Cileunyi di Kabupaten Bandung, Jawa Barat. Dalam kunjungan kerjanya di Jawa Barat, tiga menteri tersebut berkesempatan untuk meninjau proyek simpang susun Cileunyi dan Proyek Strategis Nasional Jalan Tol Cileunyi-Sumedang-Dawuan (Cisumdawu).

Menko Luhut Harap Proyek Tol Cisumdawu Rampung Akhir 2021

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Menteri Koordinator Bidang Kemaritiman dan Investasi Luhut Binsar Pandjaitan berharap, proyek pembangunan Jalan Tol Cileunyi-Sumedang-Dawuan (Cisumdawu) bisa rampung pada akhir 2021 sebagaimana target yang telah ditetapkan. "Harapan kita, proyek ini akan segera selesai dan tersambung dari Cileunyi sampai Dawuan di akhir tahun 2021, dari dimulai pada 2011 lalu," kata Luhut, Jumat (1/10). Luhut menyampaikan harapan tersebut saat meninjau Interchange...

Menteri Koordinator Bidang Kemaritiman dan Investasi (Menko Marves) Luhut Binsar Pandjaitan tiba di Direktorat Reserse Kriminal Khusus Polda Metro Jaya, Jakarta, Senin (27/9/2021). Luhut Binsar Pandjaitan memenuhi undangan Polda Metro Jaya untuk memberikan klarifikasi laporannya terhadap Haris Azhar dan Fatia Maulidiyanti terkait dugaan pencemaran nama baik.

Selasa , 28 Sep 2021, 09:44 WIB

YLBHI Heran Luhut Bawa-Bawa Anak dan Cucunya

Menteri Koordinator Bidang Kemaritiman dan Investasi (Menko Marves) Luhut Binsar Pandjaitan tiba di Direktorat Reserse Kriminal Khusus Polda Metro Jaya, Jakarta, Senin (27/9/2021). Luhut Binsar Pandjaitan memenuhi undangan Polda Metro Jaya untuk memberikan klarifikasi laporannya terhadap Haris Azhar dan Fatia Maulidiyanti terkait dugaan pencemaran nama baik.

Senin , 27 Sep 2021, 12:05 WIB

Tawaran Mediasi Polisi kepada Luhut