Massa mengenakan masker saat berunjuk rasa menentang kudeta militer di Mandalay, Myanmar, Selasa (9/3).

Militer Myanmar Tutup Lima Perusahaan Media Massa

REPUBLIKA.CO.ID, NAYPYITAW -- Junta militer Myanmar telah mencabut izin lima perusahaan media di negaranya, Selasa (9/3). Hal itu dilakukan ketika militer tengah berusaha menumpas aksi demonstrasi menentang kudeta.Lima media yang dicabut izinnya untuk menerbitkan atau menyiarkan berita adalah Mizzima Media, Myanmar Now, 7 Day, Khit Thit, dan Democratic Voice of Burma. Militer sempat menggeledah beberapa kantor media tersebut."Kami sekarang...

 Pengunjuk rasa anti-kudeta berlindung di balik perisai darurat selama demonstrasi di Yangon, Myanmar Kamis, 4 Maret 2021. Demonstran di Myanmar yang memprotes kudeta militer bulan lalu kembali ke jalan-jalan pada hari Kamis, tidak gentar dengan pembunuhan sedikitnya 38 orang pada hari sebelumnya oleh pasukan keamanan.

Siaga 2, Kemenlu Terus Pantau Keamanan WNI di Myanmar

REPUBLIKA.CO.ID, YANGON -- Indonesia mengatakan terus memantau keamanan Warga Negara Indonesia (WNI) di Myanmar. Menyusul situasi di negara tersebut dengan adanya protes massa yang merenggut nyawa hingga Jumat (5/3). "Memperhatikan perkembangan situasi terakhir dan sesuai rencana kontijensi, saat ini KBRI Yangon menetapkan status Siaga II," ujar pernyataan resmi Kementerian Luar Negeri RI, Jumat (5/3). Dalam hal ini, Kedutaan Besar Republik Indonesia (KBRI)...