Warga berziarah ke makam keluarganya di TPU khusus Covid-19 Rorotan, Jakarta Utara.

Saat Wafat, Apakah Anak-Anak Juga Ditanya Malaikat dan Mendapat Siksa Kubur?

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA  -- Setelah meninggal dunia dan berada di alam kubur, seluruh umat manusia akan diuji atau ditanya oleh malaikat munkar dan nakir. Mereka akan ditanya tentang tuhannya, agamanya, dan nabinya.Namun, apakah anak-anak juga akan ditanya di dalam kubur? Dalam kitabnya yang berjudul Kitaburruh, ulama besar dan seorang mujaddid, Ibnu Qayyim al-Jauziyah mengatakan, orang-orang berbeda pendapat mengenai masalah ini....

 Roh Orang Mukmin Bertemu di Alam Barzakh, Ini yang Saling Ditanyakan. Foto:  Pengetahuan tentang akhirat (ilustrasi).

Roh Orang Mukmin Bertemu di Alam Barzakh, Ini yang Saling Ditanyakan

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA --Ketika seorang mukmin meninggal dunia, rohnya akan bertemu dengan roh-roh mukmin lainnya yang mendapatkan rahmat Allah di alam barzakh.  Lalu roh mukmin tersebut akan disambut penuh kehangatan. Mereka sangat antusias dan gembira untuk mendapatkan informasi-informasi tentang apa-apa yang terjadi di dunia dari roh mukmin tersebut.  Para roh mukmin itu bertanya tentang kabar si Fulan, tentang kondisi si Fulan, apakah...