Petugas menghitung uang dolar AS dan uang Rupiah di salah satu kantor cabang bank di Jakarta, Selasa (16/8/2022).

Rupiah Senin Berpotensi Menguat Ikuti Sentimen Positif di Pasar Asia

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Pengamat pasar uang Ariston Tjendra menyatakan rupiah berpotensi menguat terhadap dolar Amerika Serikat (AS) pada Senin, mengikuti sentimen positif di pasar Asia.     "Demikian juga, nilai tukar regional bergerak menguat terhadap dolar AS," kata dia, Senin (31/7/2023).     Nilai tukar (kurs) rupiah dolar AS yang ditransaksikan antarbank di Jakarta pada Senin pagi, menguat 0,08 persen atau 12 poin...

Petugas memeriksa mata uang dolar AS di salah satu tempat penukaran uang di Jakarta, Jumat (9/11).

Dolar AS Menguat Didorong Potensi Kenaikan Suku Bunga

REPUBLIKA.CO.ID, NEW YORk -- Kurs dolar AS menguat terhadap mata uang utama lainnya pada akhir perdagangan Jumat (10/11). Hal itu didorong sentimen pasar sebagian besar percaya bahwa Federal Reserve AS mungkin akan menaikkan suku bunga acuan lagi yang diperkirakan pada Desember. The Fed, seperti yang diperkirakan secara luas, mempertahankan suku bunganya tidak berubah pada Kamis (8/11) setelah pertemuan kebijakan dua...

Petugas menghitung pecahan dolar Amerika Serikat dan rupiah di salah satu gerai penukaran mata uang asing di Jakarta,Ahad (2/9).

Senin , 08 Oct 2018, 22:00 WIB

Sri Mulyani Ungkap Penyebab Kurs Terus Tertekan

Petugas menghitung uang pecahan dolar Amerika Serikat di gerai penukaran mata uang asing di Jakarta, Selasa (4/9). Nilai tukar Rupiah terhadap Dollar AS melemah menjadi Rp14.940 per dolar AS pada perdagangan hari ini.

Selasa , 04 Sep 2018, 20:39 WIB

BI Pantau Ketat Pembelian Valas

Petugas menata pecahan dolar Amerika di salah satu gerai penukaran mata uang di Kwitang, Jakarta, Jumat (18/5). Nilai tukar rupiah di pasar spot yang ditransaksikan pada Jumat (18/5) ditutup melemah 98 poin atau terdepresiasi 0,70 persen ke level Rp14.156 per dolar AS.

Kamis , 07 Jun 2018, 06:31 WIB

Kurs Dolar AS Melemah Terhadap Mata Uang Dunia