Ilustrasi penerbangan

Krisis Industri Penerbangan Global Diprediksi Hingga 2024

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA – Asosiasi Transportasi Udara Internasional atau International Air Transport Association (IATA) memprediksi krisis industri penerbangan baru bisa pulih dari dampak Covid-19 hingga 2024. Hal tersebut menjadi setahun lebih lambat dari proyeksi IATA sebelumnya.“Lalu lintas penumpang mencapai titik terendah pada April 2020, tetapi kekuatan kenaikannya sangat lemah," kata Direktur Jenderal dan CEO IATA Alexandre de Juniac dikutip dari...

Sebuah pesawat maskapai China Eastern Airlines lepas landas di Taiyuan, Provinsi Shanxi (ilustrasi). Pemerintahan Presiden Donal Trump melarang maskapai penerbangan China terbang ke Amerika Serikat (AS).

Trump Larang Maskapai China Terbang ke AS

REPUBLIKA.CO.ID, WASHINGTON -- Pemerintahan Presiden Donal Trump melarang maskapai penerbangan China terbang ke Amerika Serikat (AS). Dikutip dari Aljazeera, Kamis (4/6), Departemen Transportasi AS memastikan larangan tersebut akan berlaku mulai 16 Juni 2020.  Kebijakan tersebut diambil pemerintahan AS untuk memberikan hukuman terhadap China setelah Beijing tidak mematuhi perjanjian yang ada tentang penerbangan antara dua negara ekonomi terbesar di dunia itu. Hubungan...