Menteri lingkungan dan urbanisasi Turki mendesak negara G7 kurangi jumlah emisi.

Turki Sebut G7 Sumbang Polusi bagi Bumi

REPUBLIKA.CO.ID, ANKARA - Menteri lingkungan dan urbanisasi Turki mengungkapkan bahwa langkah-langkah mendesak untuk mengurangi jumlah emisi dan jejak karbon dibahas selama pertemuan para menteri lingkungan G20 di Italia. "Kami menyaksikan banyak negara anggota G7 mencemari Bumi. Oleh karena itu, kami membahas perlunya mengambil langkah-langkah mendesak untuk mengurangi jumlah emisi dan gas karbon," jelas Murat Kurum kepada Anadolu Agency, Minggu. Menurut Kurum,...

UNESCO Minta Turki Laporkan Status Hagia Sophia. Foto:   Bulan purnama penuh (Supermoon) di atas Hagia Sophia, Istanbul.

Senin , 26 Jul 2021, 09:36 WIB

UNESCO Minta Turki Laporkan Status Hagia Sophia

Warga melintasi genangan air banjir di kawasan pemukiman di Carlisle, Inggris (ilustrasi)

Senin , 26 Jul 2021, 03:29 WIB

Turki: Banyak Negara Anggota G7 Cemari Bumi

Dua Tentara Turki Tewas Dibunuh di Suriah Utara. Kendaraan militer Turki yang membawa tank sedang menuju Suriah Utara untuk operasi militer di daerah Kurdi, dekat perbatasan Suriah, dekat distrik Akcakale di Sanliurfa, Turki (14/15/2019).

Ahad , 25 Jul 2021, 22:45 WIB

Dua Tentara Turki Tewas Dibunuh di Suriah Utara

Menteri Kesehatan Turki pada Selasa mengatakan jumlah kasus Covid-19 varian delta di Turki secara bertahap meningkat.

Menkes Turki Peringatkan Ancaman Varian Delta

REPUBLIKA.CO.ID, ANKARA - Menteri Kesehatan Turki pada Selasa mengatakan jumlah kasus Covid-19 varian delta di Turki secara bertahap meningkat, seperti penyebarannya di seluruh dunia, dan telah mencapai sekitar 750 kasus. Pernyataan itu disampaikan Fahrettin Koca setelah rapat kabinet di kompleks kepresidenan di Ankara, di mana dia menjawab pertanyaan wartawan tentang Covid-19 di negara itu. Koca mengatakan otoritas tidak ingin mewajibkan vaksinasi...