Direktur Utama BRI Sunarso mengatakan, visi menjadi lembaga keuangan terdepan dalam mengimplementasikan inklusi keuangan dicanangkan pada akhir 2020

BRI Dorong Inklusi Keuangan

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Inklusi keuangan masyarakat Indonesia masih punya potensi besar untuk ditingkatkan. Hingga 2019, tingkat inklusi keuangan masyarakat di Indonesia baru 76,19 persen. Angka ini berarti masih terdapat hampir seperempat masyarakat Indonesia belum mendapatkan akses keuangan formal yang layak.Pemerintah menargetkan, indeks inklusi keuangan masyarakat meningkat hingga 90 persen pada 2023-2024 mendatang. Target ini tercantum dalam Peraturan Presiden Nomor...

Anggota Dewan Komisioner OJK Bidang Edukasi dan Perlindungan Konsumen OJK Tirta Segara mengatakan ada empat alasan BIK 2020 memiliki peran penting dijalankan di Indonesia.

OJK Optimistis Inklusi Keuangan Capai 90 Persen

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Otoritas Jasa Keuangan (OJK) meyakini Bulan Inklusi Keuangan (BIK) 2020 dapat mencapai 90 persen pada akhir 2024. Hal ini sejalan dengan Keputusan Presiden (Keppres) Nomor 26 Tahun 2019 tentang Hari Indonesia Menabung yang diperingati setiap 20 Agustus.Anggota Dewan Komisioner OJK Bidang Edukasi dan Perlindungan Konsumen OJK Tirta Segara mengatakan ada empat alasan BIK 2020 memiliki peran...