Bakal wakil gubernur DKI Jakarta Rano Karno menyapa warga saat berolahraga pada Hari bebas Kendaraan Bermotor (HBKB) di kawasan Bundaran HI, Jakarta, Ahad (8/9/2024). Pramono-Rano pada kesempatannya berbincang sekaligus mendengarkan aspirasi dari sejumlah elemen masyarakat, pecinta hewan dan pewarta foto ditengah aktivitasnya. Terlihat sejumlah warga berebut foto bersama pasangan calon gubenur dari PDI Perjuangan tersebut.

Banyak Dikeluhkan saat Digunakan Kegiatan Besar, Rano Karno Siap Benahi JIS

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Bakal calon wakil gubernur (cawagub) DKI Jakarta Rano Karno menyoroti permasalahan yang sering terjadi di Stadion Jakarta International Stadium (JIS), Jakarta Utara. Apalagi, banyak keluhan dari masyarakat yang menonton konser Bruno Mars di JIS pada pekan lalu. Rano menilai, permasalahan itu terjadi lantaran infrastruktur tranportasi publik ke JIS belum sepenuhnya selesai. Alhasil, akses mobilitas dan kantong parkir...

 Ribuan massa pendukung Anies-Muhaimin mulai memadati stadion Jakarta International Stadium (JIS), Jakarta, Sabtu (10/2/2024).

AMIN Pilih JIS Sebagai Lokasi Kampanye Terakhir, Ini Alasannya Menurut Anies Baswedan

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Calon presiden nomor urut satu Anies Baswedan memilih lokasi kampanye terakhir di Jakarta International Stadium (JIS). Anies mengatakan, JIS dipilih karena stadion tersebut merupakan 100 persen mahakarya anak bangsa Indonesia.  Menurut Anies, bangunan yang berlokasi di daerah Jakarta Utara itu dibangun oleh keringat anak-anak bangsa yang lahir dari para ibu di Tanah Air dan dididik sistem pendidikan di Indonesia. "Dan...