Kapal LNG (liquified natural gas). QatarEnergy tidak akan mengalihkan ekspor gas alam cair (LNG) yang dikontrak dengan pembeli Asia ke Eropa pada musim dingin ini.

Qatar Tidak Alihkan Pasokan LNG dari Pembeli Asia ke Eropa

REPUBLIKA.CO.ID, DOHA -- QatarEnergy tidak akan mengalihkan ekspor gas alam cair (LNG) yang dikontrak dengan pembeli Asia ke Eropa pada musim dingin ini. CEO QatarEnergy Saad Al-Kaabi pada Selasa (18/10/2022) mengatakan, QatarEnergy sedang bekerja untuk memperluas produksi gas dan operasi perdagangannya karena permintaan global melonjak. Qatar telah menjadi salah satu eksportir LNG top dunia. Beberapa negara Eropa menghadapi lonjakan harga energi...

Sejak Jumat (23/9), lampu-lampu di Menara Eiffel mulai dimatikan pada pukul 23.45 waktu setempat dalam upaya untuk menghemat listrik akibat krisis energi.

Hemat Listrik, Sejumlah Monumen di Paris Matikan Lampu

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA — Sejak Jumat (23/9), lampu-lampu di Menara Eiffel mulai dimatikan pada pukul 23.45 waktu setempat dalam upaya untuk menghemat listrik akibat krisis energi. Menteri Prancis Elisabeth Borne sudah mengumumkan bahwa pemadaman bergilir mungkin terjadi. (XINHUA/Gracia Simanjuntak/Rayyan/Gracia Simanjuntak |...