Seorang pasien anak menjalani terapi bersama terapis di Rumah Sakit Jiwa (RSJ) Provinsi Jawa Barat, Cisarua, Kabupaten Bandung Barat

RSJ Cisarua akan Buat Poliklinik Khusus Layani Pasien Kecanduan Judi Online

REPUBLIKA.CO.ID, BANDUNG----Penjabat Gubernur Jawa Barat (Pj Gubernur Jabar) Bey Machmudin melakukan inspeksi mendadak (Sidak) ke Rumah Sakit Jiwa (RSJ) Provinsi Jabar di Cisarua, Kabupaten Bandung Barat, Selasa (16/7/2024). Selain memastikan pelayanan maksimal, Bey pun memantau keberadaan pasien korban judi online. Namun, Bey memastikan di RSJ Cisarua saat ini tidak merawat pasien gangguan jiwa akibat judi online. "Di RSJ sejauh ini tidak...

ILUSTRASI Masa jahiliyah.

Perjudian pada Masa Jahiliyah

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Judi sudah ada sejak zaman silam. Salah satu penyakit sosial itu bisa dijumpai pada banyak masyarakat di berbagai belahan dunia.Pada masa pra-Islam atau jahiliyah, bangsa Arab pun sudah mengenal perjudian. Menurut Ibnu Katsir dalam sebuah kitabnya, ada sejumlah praktik permainan yang dilakukan sebagian orang-orang Arab jahiliyah. MaisirAd-Dahhak telah meriwayatkan dari Ibnu Abbas yang mengatakan bahwa maisir...