Ilustrasi kelompok LGBT.

Ini Provinsi dengan Jumlah Gay Terbanyak

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Gerakan lesbian, gay, biseksual dan transgender (LGBT) sudah 'menjajah' hampir seluruh provinsi di Indonesia. Data Kementerian Kesehatan pada 2012 menunjukkan bahwa terdapat 1.095.970 Lelaki berhubungan Seks dengan Lelaki (LSL) alias gay yang tersebar di semua daerah.  (Baca: Berapa Sebenarnya Jumlah Gay di Seluruh Indonesia?). Jawa Barat merupakan provinsi dengan jumlah LSL terbanyak. Sebanyak 300.198 orang yang terindikasi merupakan gay....

Ngeo Boon Lin dan pasangannya

Astaghfirullah, Pasangan Gay Ini Bangga Helat Pesta Nikah di Malaysia

REPUBLIKA.CO.ID, -- Malaysia dikenal sebagai salah satu negara komunitas muslim terbesar di Asia. Namun hal itu tidak menggoyahkan niat satu pasangan gay melangsungkan pesta pernikahan di negara tersebut. Bahkan keduanya merasa bangga mencipta sejarah sebagai pasangan gay pertama yang melangsungkan pesta pernikahan di Malaysia. Adalah pria keturunan Cina yang lahir di Malaysia, Ngeo Boon Lin dengan pasangannya, seorang pria Afrika-Amerika,...