Ketua DPR Setya Novanto

KPK Pertimbangkan Opini dari IDI Soal Kesehatan Setnov

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) masih mempertimbangkan opini Ikatan Dokter Indonesia (IDI) terkait kondisi kesehatan Setya Novanto. Saat ini KPK masih dalam koordinasi dengan pihak IDI. "Masih dalam proses, yang dilakukan KPK kan koordinasi," kata Kabag Pemberitaan dan Publikasi KPK Priharsa Nugraha di Jakarta, Senin (25/9). Lebih lanjut, ia menyatakan bahwa KPK belum mendapatkan informasi final terkait kondisi kesehatan...

Ketua DPR Setya Novanto

KPK Harus Segera Turunkan Dokter Periksa Kondisi Setnov

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Peneliti Pusat Kajian Anti Korupsi (Pukat) Universitas Gadjah Mada (UGM) Hifdzil Alim menyatakan Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) harus segera mendatangkan dokternya sendiri untuk memeriksa kondisi kesehatan Setya Novanto (Setnov). Ini untuk mendapatkan kebenaran informasi soal sakitnya Setnov. "Sekarang saja (datangkan dokter KPK-nya), lebih cepat lebih baik, dari pada diundur-undur, untuk memastikan mana yang benar," tutur dia kepada...