Persis Imbau Lebaran Tahun ini tak Mudik. Foto: Larangan Mudik. Ilustrasi

Persis Imbau Lebaran Tahun ini tak Mudik

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Ketua Bidang Tarbiyyah Pimpinan Pusat Persatuan Islam (PP Persis)  Irfan Safrudin mengimbau masyarakat untuk tidak melakukan mudik menjelang Idul Fitri tahun ini.Mudik ke kampung halaman biasa dilakukan pada tahun-tahun yang lalu sebagai bentuk silaturahmi konkrit ke orang tua dan sanak saudara."Namun  tahun ini demi menjaga kemaslahatan dan memutus penyebaran virus Covid-19, maka dengan bertawakkal kepada Allah...

Petugas berjalan memasuki kereta inspeksi yang dipasang iklan sosialisasi pencegahan penyebaran virus corona (Covid-19) di Stasiun Bandung, Kota Bandung.

Daop 2 Batalkan Seluruh Perjalanan KA Jarak Jauh

REPUBLIKA.CO.ID, BANDUNG -- PT Kereta Api Indonesia (Persero) Daerah Operasi 2 Bandung membatalkan seluruh perjalanan Kereta Api Jarak Jauh, mulai Kamis (23/4).  Pembatalan seluruh perjalanan KA Jarak Jauh ini guna menindaklanjuti keputusan pemerintah atas larangan Mudik Lebaran 2020 untuk masyarakat. Manajer Humas PT KAI Daop 2 Bandung, Noxy Citrea menjelaskan, mulai 23 April 2020, Daop 2 kembali membatalkan 3 perjalanan...