Astronaut NASA Mark Vande Hei (kiri) bersama dengan kosmonaut Rusia Anton Shkaplerov dan Pyotr Dubrov  kembali ke Bumi dengan dua kosmonaut Rusia setelah menghabiskan satu tahun di Stasiun Luar Angkasa Internasional (ISS).

2 Astronaut AS dan 1 dari Rusia Kembali ke Bumi Setelah Setahun di Luar Angkasa

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARRA -- Astronaut NASA Mark Vande Hei kembali ke Bumi dengan dua kosmonaut Rusia setelah menghabiskan satu tahun di Stasiun Luar Angkasa Internasional (ISS). Vande Hei, bersama dengan kosmonaut Rusia Anton Shkaplerov dan Pyotr Dubrov, mendarat di kapsul Soyuz MS-19 pada pukul 07.28 EDT Rabu (30/3/2022) di Kazakhstan. Dilansir dari Space Flight Insider, Rabu (30/3/2022), Shkaplerov menyelesaikan 176 hari di luar...

 Kanselir Jerman Olaf Scholz mengatakan Jerman bersedia menjadi “negara penjamin” untuk kesepakatan perdamaian potensial antara Rusia dan Ukraina

Kamis , 31 Mar 2022, 00:50 WIB

Jerman Siap Jadi Negara Penjamin Keamanan Ukraina

Pengungsi berjalan di perbatasan di Medyka, Polandia tenggara, setelah melarikan diri dari perang dari negara tetangga Ukraina, Ahad 27 Maret 2022.

Rabu , 30 Mar 2022, 23:05 WIB

Empat Juta Orang Tinggalkan Ukraina

 Prajurit Ukraina berdiri di parit di posisi utara ibukota Kyiv, Ukraina, Selasa, 29 Maret 2022. Pembicaraan tatap muka pertama dalam dua minggu antara Rusia dan Ukraina dimulai Selasa di Turki, meningkatkan harapan yang berkedip-kedip akan ada kemajuan menuju mengakhiri perang yang telah menjadi kampanye berdarah gesekan.

Rabu , 30 Mar 2022, 22:39 WIB

Rusia Masih Gempur Ukraina

 Presiden Joe Biden mendengarkan pertanyaan wartawan tentang Presiden Rusia Vladimir Putin setelah berbicara tentang anggaran yang diusulkan untuk tahun fiskal 2023 di Ruang Makan Negara Gedung Putih, Senin, 28 Maret 2022, di Washington.

Biden Kemungkinan Bertemu Putin Usai Penurunan Eskalasi di Ukraina

REPUBLIKA.CO.ID, WASHINGTON -- Direktur Komunikasi Gedung Putih, Kate Bedingfield pada Selasa (29/3/2022) mengatakan, Presiden Joe Biden kemungkinan akan bertemu dengan Presiden Rusia Vladimir Putin,  setelah penurunan eskalasi yang signifikan di Ukraina. Bedingfield menegaskan, sikap Presiden Biden sangat jelas yaitu mendesak Rusia untuk menurunkan eskalasi. "Dia (Biden) mengatakan akan bersedia bertemu dengan Presiden Putin lagi atau berbicara dengannya. Presiden Biden sudah sangat...