Universitas Persada YAI menyelenggarakan kegiatan wisuda gabungan tahun akademik 2017-2018, di Jakarta Convention Center, Senayan, Jakarta Pusat, Selasa (18/11). Sekitar 1.700 mahasiswa dan mahasiswi yang terdiri program doktor, pascasarjana, aarjana, dan diploma 3 mengikuti wisuda tersebut.

Tingkatkan Mutu Akademik, YAI Wisuda 1.700 Mahasiswa

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Universitas Persada YAI menyelenggarakan kegiatan wisuda gabungan tahun akademik 2017-2018, di Jakarta Convention Center, Senayan, Jakarta Pusat, Selasa (18/11). Sekitar 1.700 mahasiswa dan mahasiswi yang terdiri program doktor, pascasarjana, sarjana, dan diploma 3 mengikuti wisuda tersebut. Ketua Yayasan YAI Julius Sjukur mengatakan, pihaknya bakal terus meningkatkan kualitas pendidikan di YAI. Salah satu caranya dengan mengirim tenaga pengajar...

Kartu gratis wajib belajar

Naik 7,5 Persen, Anggaran Pendidikan 2014 Jadi Rp 371,2 Triliun

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Anggaran fungsi pendidikan pada tahun 2014 menjadi Rp 371,2 triliun. Alokasi itu naik 7,5 persen jika dibandingkan dengan anggaran pendidikan tahun ini sebanyak Rp345,3 triliun.Kenaikan itu disampaikan Presiden RI Susilo Bambang Yudhoyono pada saat menyampaikan Keterangan Pemerintah atas Rancangan Undang-Undang Anggaran Pendapatan Belanja Negara (RUU APBN) Tahun Anggaran 2014 dan Nota Keuangannya di Gedung DPR/MPR/DPD RI,...

Seorang guru mengajar di sebuah SMP.

Selasa , 05 Feb 2013, 16:38 WIB

Peningkatan Mutu Pendidikan Jalan Terus

 Sejumlah orang tua/wali murid berfoto bersama usai sidang pembacaan putusan MK tentang RSBI di Gedung Mahkamah Konstitusi, Jakarta, Selasa (8/1).

Rabu , 09 Jan 2013, 15:18 WIB

Pembubaran RSBI, Langkah Maju Mutu Pendidikan