Sejumlah Warga Negara Asing (WNA) menggelandang dengan mendirikan tenda di atas trotoar depan Rumah Detensi Imigrasi, Jalan Peta Barat, Kalideres, Jakarta Barat.

In Picture: Nasib Muram Pencari Suaka (2)

REPUBLIKA.CO.ID, Jakarta -- Ketika malam mulai menjemput, sebagian imigran lebih memilih untuk mengungsi di Mushola Al-Istiqomah yang lokasinya tidak jauh dari Kantor Detensi Imigrasi. Namun, bagi beberapa dari mereka yang tidak  mendapatkan tempat di Mushola terpaksa harus mendirikan tenda dan bermalam diatas trotoar bersama dinginnya angin malam. Belum lagi apabila hujan turun, mereka harus berpindah tempat mencari selasar toko untuk...

WNA pengungsi beristirahat di trotoar di depan Rumah Detensi Imigrasi Jakarta Barat.

Kamis , 18 Jan 2018, 23:13 WIB

In Picture: Nasib Muram Pencari Suaka (1)

Pencari suaka asal Albania (ilustrasi).

Rabu , 17 Jan 2018, 02:41 WIB

Pencari Suaka di Jerman Turun Drastis

Pengungsi di detensi imigrasi Pulau Manus mengaku khawatir dengan keamanan mereka setelah detensi itu resmi ditutup.

Pengungsi Bertahan di Pulau Manus Meski Listrik Disetop

REPUBLIKA.CO.ID, MELBOURNE -- Ratusan pencari suaka yang berada di detensi imigrasi Pulau Manus, Papua Nugini, bertekad untuk bertahan di sana meski pasokan listrik, air dan makanan sudah dihentikan. ABC diizinkan mendatangi detensi tersebut setelah petugas-petugas Australia meninggalkannya pagi ini. Mengenakan baju bertuliskan "Saya bukan korban, Saya seorang pejuang", seorang pengungsi mengajak ABC menyusuri fasilitas tersebut, dimana 600 orang penghuni telah...